TERUS BERLOMBA, JANGAN PERNAH UNDUR! Ibrani 10:39 Tetapi kita bukanlah orang-orang yang mengundurkan diri dan binasa, tetapi orang-orang yang percaya dan yang beroleh hidup. Penulis Ibrani menuliskan suratnya ini ditujukan kepada orang-orang Kristen Yahudi untuk mendorong mereka agar tetap mempertahankan iman mereka kepada Yesus Kristus. Tidak sedikit pada waktu itu para pemercaya Kristus, karena berbagai
Terus Bergerak Naik! (Pesan Gembala, 17 November 2024)
November 20, 2024
TERUS BERGERAK NAIK! Bilangan 13:30 Kemudian Kaleb mencoba menenteramkan hati bangsa itu di hadapan Musa, katanya: “Tidak! Kita akan majudan menduduki negeri itu, sebab kita pasti akan mengalahkannya!” Musa telah memerintahkan dua belas kepala suku Israel untuk mengintai ke tanah Kanaan, negeri atau wilayah yang Tuhan janjikan untuk dimasuki oleh bangsa Israel. Namun sepulang mereka
SIAPKAN BEJANA YANG KOSONG UNTUK TUHAN ISI 2 Raja-raja 4:1-7 (3) Lalu berkatalah Elisa: “Pergilah, mintalah bejana-bejana dari luar, dari pada segala tetanggamu, bejana-bejana kosong, tetapi jangan terlalu sedikit. Ayat di atas menceritakan tentang seorang janda dari salah satu nabi muda yang ada pada zaman itu dan nabi tersebut telah meninggal. Sepeninggalnya nabi tersebut, datanglah
MENJADI ORANG PERCAYA YANG MEMILIKI KETAJAMAN! Efesus 4:19-20 (19) Perasaan mereka telah tumpul, sehingga mereka menyerahkan diri kepada hawa nafsu dan mengerjakan dengan serakah segala macam kecemaran. (20) Tetapi kamu bukan demikian. Kamu telah belajar mengenal Kristus. Surat ini ditulis oleh rasul Paulus kepada jemaat Tuhan di Efesus. Surat ini lebih kepada peringatan tentang kehidupan