Amsal 23:23 Belilah kebenaran dan jangan menjualnya; demikian juga dengan hikmat, didikan dan pengertian. Seiring dengan meningkatnya taraf hidup orang banyak di zaman sekarang, tanpa disadari banyak orang saat ini menjalani sebuah gaya hidup yang disebut gaya hidup konsumtif. Bayangkan, berapa uang yang dikeluarkan untuk barang-barang, berapa banyak uang yang telah dikeluarkan untuk pergi rekreasi, […]
Read moreMazmur 18:30 Karena dengan Engkau aku berani menghadapi gerombolan, dan dengan Allahku aku berani melompati tembok. Mazmur ini merupakan kitab nyanyian syukur Daud kepada Tuhan karena Ia telah melepaskan hidupnya dari cengkeraman semua musuhnya dan dari tangan Saul yang selalu mengejarnya. Daud mengalami begitu banyak kesesakan dalam hidupnya. Tetapi pada akhirnya Tuhan mengangkat dia dan memuliakan namanya […]
Read moreYohanes 1:47 Kata Filipus kepadanya: “Mari dan lihatlah!” Yesus melihat Natanael datang kepada-Nya, lalu berkata tentang dia: “Lihat, inilah seorang Israel sejati, tidak ada kepalsuan di dalamnya!” Hari-hari ini di tengah-tengah maraknya persaingan di dunia perdagangan, banyak produsen pembuat berbagai jenis barang yang berani untuk memproduksi barang-barang tiruan dengan tujuan agar mereka dapat menjual barang […]
Read moreMazmur 78:9 Bani Efraim, pemanah-pemanah yang bersenjata lengkap, berbalik pada hari pertempuran; Mazmur ini merupakan catatan yang luar biasa dari generasi ke generasi, yang mengarahkan telinga dan mulut Israel kepada ajaran-ajaran Tuhan. Dalam mazmur ini Israel diingatkan untuk mempertahankan Taurat Tuhan, tidak melupakan perbuatan-Nya, dan tidak memberontak terhadap-Nya. Mereka diperingatkan untuk tidak mengulangi perbuatan […]
Read moreMarkus 2:1-12 (8) Tetapi Yesus segera mengetahui dalam hati-Nya, bahwa mereka berpikir demikian, lalu Ia berkata kepada mereka: “Mengapa kamu berpikir begitu dalam hatimu? Karena kuasa Sorgawi menyertai, maka tidak heran ke mana saja Yesus pergi, orang banyak akan mengikuti-Nya. Dalam ayat di atas dikisahkan orang banyak berkumpul untuk mendengar ajaran Yesus, ketika Dia […]
Read moreKejadian 18:14 Adakah sesuatu apa pun yang mustahil untuk TUHAN? Pada waktu yang telah ditetapkan itu, tahun depan, Aku akan kembali mendapatkan engkau, pada waktu itulah Sara mempunyai seorang anak laki-laki.” Walaupun Allah telah berjanji akan memberikan anak kepada Abraham melalui Sarah (Kej.17:16,19), tetapi Sarah sulit untuk mempercayainya. Awalnya Sarah berpikir bahwa Allah hanya mementingkan keturunan dari […]
Read moreYesaya 43:19 Lihat, Aku hendak membuat sesuatu yang baru, yang sekarang sudah tumbuh, belumkah kamu mengetahuinya? Ya, Aku hendak membuat jalan di padang gurun dan sungai-sungai di padang belantara. Surat Yesaya ini sebenarnya ditujukan kepada bangsa Israel yang sedang menjalani masa pembuangan di Babel dimana masa ini merupakan masa suram yang pernah mereka alami. […]
Read more2 Samuel 15: 13-37 (30) Daud mendaki bukit Zaitun sambil menangis, kepalanya berselubung dan ia berjalan dengan tidak berkasut. Juga seluruh rakyat yang bersama-sama dengan dia masing-masing berselubung kepalanya, dan mereka mendaki sambil menangis. Setiap kita tentunya pernah atau mungkin sedang menghadapi problema. Pada prinsipnya kita tidak bisa menghindar dari yang namanya persoalan, tetapi […]
Read more2 Korintus 5:16 Sebab itu kami tidak lagi menilai seorang juga pun menurut ukuran manusia. Dan jika kami pernah menilai Kristus menurut ukuran manusia, sekarang kami tidak lagi menilai-Nya demikian. Surat ini ditulis rasul Paulus untuk jemaat di Korintus, ketika ia berada di Makedonia. Latar belakang penulisan ini adalah karena adanya umat yang meragukan kerasulan […]
Read moreIbrani 12:12 Sebab itu kuatkanlah tangan yang lemah dan lutut yang goyah
Read more