BERHENTI MENYALAHKAN! Kejadian 3:9-13 (12) Manusia itu menjawab: “Perempuan yang Kautempatkan di sisiku, dialah yang memberi dari buah pohon itu kepadaku, maka kumakan.” Latar belakang dari ayat ini adalah kejadian tidak lama setelah Adam jatuh dalam dosa. “Ketika mereka mendengar bunyi langkah TUHAN Allah, yang berjalan-jalan dalam taman itu pada waktu hari sejuk, bersembunyilah manusia […]